Hati-hati Efek Samping Makan Daging Kurban Berlebih Bisa Sebabkan Sembelit hingga Dehidrasi

- Rabu, 28 Juni 2023 | 18:00 WIB
Ilustrasi Daging Kurban Idul Adha (Pixabay.com/daging pixabay)
Ilustrasi Daging Kurban Idul Adha (Pixabay.com/daging pixabay)

JURNALISMENEWS-Berikut dampak buruk konsumsi daging kurban berlebihan bagi tubuh.

Saat momen Idul Adha atau Hari Raya Kurban, umat muslim akan menikmati daging kurban seperti sapi dan kambing.

Namun demikian apabila tidak bisa mengontrol diri, memakan daging kurban dalam jumlah berlebih akan memberikan dampak buruk bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: 2.313 Personel Gabungan Siap Diterjunkan untuk Pengamanan Idul Adha 1444 H

Daging sendiri adalah sumber makanan yang tinggi protein dan tinggi akan lemak tapi tidak boleh dikonsumsi berlebihan.

Dikutip dari berbagai sumber, berikut efek samping mengkonsumsi daging secara berlebihan:

1. Kolesterol Naik

Daging mengandung banyak lemak sehingga dapat meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh.

Kolesterol yang tinggi bisa memicu beragam penyakit seperti stroke dan penyakit jantung.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn Hari Ini 28 Juni 2023: Kamu Bakal Alami Kendala Keuangan

2. Sembelit

Daging tidak memiliki serat yang dibutuhkan pencernaan.

Karena itu, untuk mencegah sembelit setelah banyak memakan daging, kombinasikan dengan banyak sayuran dan makanlah buah-buahan setelahnya.

3. Bau Badan

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X